Lirik Lagu Arie Untung - Mencintaimu

Lirik Lagu Arie Untung - Mencintaimu

Maaf bila selama ini aku tak perdulikanmu
Maaf bila aku tak seperti yang kau inginkan
Aku kan mencoba untuk membanggakanmu
Namun jangan terfikirkan tuk meninggalkanku
Jangan ..

Mencintamu seluruh jiwaku
Di setiap aliran darahku tersebut namamu
Detak jantungku hembus nafasku
Ku berikan padamu segalanya

Segala yang ku cinta segalanya untukmu
Namun jangan terfikirkan tuk meninggalkanku
Jangan jangan jangan

Mencintamu seluruh jiwaku
Di setiap aliran darahku tersebut namamu
Detak jantungku hembus nafasku
Ku berikan padamu segalanya

Mencintamu seluruh jiwaku
Di setiap aliran darahku tersebut namamu
Detak jantungku hembus nafasku
Ku berikan padamu segalanya
Ku berikan padamu sgalanya

Detak jantungku hembus nafasku
Segalanya selalu ada di dalam hatiku

Related Posts :

0 Response to "Lirik Lagu Arie Untung - Mencintaimu"

Posting Komentar

Lirik Lagu Satu - Edo Martin

Lirik Lagu Satu - Edo Martin. Lirik Lagu Satu ini dinyanyikan oleh Edo Martin. Lagu ini adalah single yang diedarkan dibawah label Seven Mus...